Cara mempercepat instalasi Windows XP dalam 10 Menit

Proses instalasi Windows XP memang cukup memakan waktu agak lama. Kalau dilakukan secara standart bisa memakan hingga waktu 2 jam. Tentunya bukanlah hal yang menyenangkan menunggu waktu selama itu hanya untuk menunggu proses instalasi selesai. Tetapi kali ini saya akan sharing Cara mempercepat instalasi Windows XP dalam 10 Menit. Trik ini bukan dan tidak menggunakan bantuan software, tetapi hanya melakukan beberapa tindakan agar ada proses yang diutamakan dalam instalasi sistem operasi.
Oke, langsung saja, berikut beberapa langkah yang bisa anda coba agar proses instalasi Windows XP berjalan lebih cepat :
  1. Setelah bagian Copy Files XP … System akan Restart secara otomatis untuk melanjutkan ke proses berikutnya…
  2. Setelah itu akan muncul gambar seperti di bawah….
  3. Ketika gambar diatas muncul, tekan “Shift + F10 ” . Hal ini akan memunculkan command Prompt… sekarang tulis taskmgr dan akan membuka Task Manager
  4. Setelah task Manager Terbuka plih tab Goto Processes … dan temukan “Setup.exe” pilih dan klik kanan…. dan set the Priority ke Highest….
  5. Sekarang lihat proses akan selesai dalam waktu sekitar 10 menit dan 2 menit untuk toleransi
semoga bermanfaat .

Post a Comment

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Previous Post Next Post